Selasa, 31 Maret 2009

Kisah Adam dari Pasifik Selatan



Kisah Adam dari Pasifik Selatan
Misionaris-misionaris yang pertama datang Di Wilayah Pasifik Selatan
200 tahun lalu Terkesima dengan keindahan daratan hijau dan
wanita-wanita dengan rambut panjang yang hitam namun mereka
juga terkejut dengan ketidakberadaban, pengorbanan manusia dan
penyembahan berhala yang mereka temukan. Syukur untuk kerja
keras dari para misionaris pionir ini Sekarang mungkin ada tidak
kurang dari 30 kelompok etnik Di bagian dunia yang memiliki sedikit hubungan dengan
injil ini Dan hari-hari ini, Penduduk kepulauan Pasifik membawa injil pada langkah
berikutnya Kami berdoa agar Tuhan membantu kami menolong mereka yang berada
pada kelompok yang tersisa ini
Pada saat Jacob Abufa'asia kembali ke rumahnya pada tahun 1904, Injil untuk pertama
kalinya datang ke wilayahnya di Pasifik Selatan Dia menjadi kristen melalui pelayanan
Dari Misi Kanaka Queensland Badan misi ini bekerja diantara para pekerja Kepulauan
Laut Selatan Di Perkebunan gula Queensland Injil menyebar secara cepat diantara
penduduk pesisir, Namun para penduduk pegunungan masih tetap tidak terjangkau.
Dikarenakan perubahan dramatis dalam kehidupannnya, Abufa'asia seperti terjangkit
parah dengan sebuah penyakit – Kekristenan - dan dia ingin membagikannya kepada
yang lain Sehingga mereka akan menjadi pembawa dari penyakit itu juga. Abufa'asia
akhirnya meninggal dengan damai di masa tuanya namun buah dari kerja kerasnya
berkelanjutan dan Penyebaran penyakit – Kekristenan - Menjangkit banyak orang-orang
muda Saya tahu karena saya salah satu dari mereka: Nama saya Adam.
Kehidupan di banyak bagian dari kepulauan Solomon tetap Terpusat di sekitar
Kepemilikan tanah- secara bersama dan ditopang oleh pertanian dan perikanan Kami
meneruskan pekerjaan yang Abufa'asia mulai Membawa injil ini Untuk mereka yang
membutuhkan, Penduduk primitif pegunungan Kwaio yang terhilang Mereka tinggal di
Malaita Tengah Kepulauan Solomon, di belahan gunung wilayah hutan tropis. Mereka
adalah pemburu dan petani, Mengolah kentang manis dan mengikuti kepercayaan
tradisional setempat.
Penduduk pegunungan Kwaio mungkin Salah satu dari beberapa kelompok suku di
Kepulauan Solomon. Masih kurang dari 2% yang terinjili Dengan pelayanan yang baru
berlangsung 10 tahun.
Pada tahun 1993, tiga puluh gereja Kwaio Timur Membentuk panitia misi dan saya
ditunjuk menjadi koordinatornya Wilayah Pegunungan dibagi menjadi 7 Daerah atau
pusat perkemahan yang dibangun dekat dengan tempat tinggal mereka Kami pergi ke
sana dan membawa pakaian, Panci, peralatan makan, bahan-bahan makanan, beras,
ikan, dll Kami melakukan hal ini pada hari tertentu dan mengundang pemuka agama
suku Dengan keluarga mereka bertemu kami di pusat perkemahan Kami betemu dari
jam 6 pagi sampai 6 sore Kami bernyanyi dan bermain drama, memberikan kesaksian
dan menunjukkan film Yesus, Berkotbah dan memberikan hadiah-hadiah yang kami
bawa. Seringkali mereka akan menangis keras dan meminta kami datang dan
Membangun gereja di pedesaan mereka dan mengirim misionaris ke mereka, kami telah
membangun beberapa gereja sekarang dan Tuhan sedang mengerjakan perkara yang
dahsyat di antara mereka.
Sekitar 40 – 70 orang menjadi percaya setiap tahunnya - dan pada tahun 2005,
jumlahnya mencapai 770 meningkat dari tahun 1993. Jumlah penduduk Kwaio adalah
13,249 menurut survei pada tahun 1999 dan kami memperkirakan masih ada 2000
penduduk untuk dijangkau di pegunungan mereka masih tinggal di gubuk rumput Kami
mohon dukungan anda untuk usaha misi kami untuk menjangkau suku kwaio dengan
injil.
Pasifik Selatan adalah wilayah dengan jumlah terkecil dari kelompok suku-suku
terabaikan dari 12 wilayah di dunia. Mungkin kurang dari 30 kelompok secara
keseluruhan, namun banyak bagian dari kepulauan pasifik ada pada tahap postkekristenan,
hampir seperti gereja di Eropa. Namun, Tuhan telah mulai membangkitkan
gerejanya di tempat-tempat seperti Fiji. 14 Mei 2006 adalah deklarasi ke 400 tahun
Dibuat oleh Pedro Ferdandez de Quiros ketika dia bernubuat bahwa tanah yang tak
dikenal ini sampai ke bagian selatan dimana dia berdiri akan menjadi “terra australis de
Espiritu Santo,” atau “Kepulauan Selatan Roh Kudus.” Berdoa agar Tuhan mengirimkan
api kebangunan rohani dan melahap semua Kepulauan pasifik dan seluruh belahan
dunia, mengubah orang-orang dan bangsa-bangsa mereka! Berdoa untuk Suku
terabaikan yang tersisa di Pasifik Selatan juga.
PEMBARUAN
Minta Tuhan untuk membawa penggenapan proklamasi profetik 400 tahun ini Bahwa
gereja-gereja di Pasifik Selatan bangkit dengan kuasa dan Pengurapan Roh Kudus
untuk secara berani menyatakan kabar baik Memproklamasikan bukan hanya untuk
suku-suku terabaikan yang tersisa di wilayah ini, namun di seluruh belahan dunia!
KEPENUHAN SUMBER DAYA
Berdoa agar Tuhan membuat tubuh-tubuh Kristus bekerja dengan kekreatifan illahi-NYA
dan dalam kesatuan Roh untuk menghadapi setiap batasan untuk injil di setiap
kelompok suku.
GENERASI YANG BANGKIT
Berdoa untuk penggenapan Maleakhi Bahwa Anak Kebenaran bangkit dengan
kesembuhan di sayap-Nya, Mengembalikan hati bapa-bapa pada anak-anak dan hati
anak-anak pada bapanya. Berdoa agar berkat-berkat iman dan keberanian dari
generasi sebelumnya Diteruskan pada generasi muda sehingga mereka dapat
menjangkau generasi mereka bagi Yesus.
PESAT
Berdoa agar Firman Tuhan akan menyebar dengan pesat dan dihormati seperti yang
diproklamasikan diantara mereka oleh para pria dan wanita setia Terutama di antara
suku-suku terabaikan yang tersisa.
YANG TERSISA
Berdoa untuk Suku-suku terabaikan yang masih tersisa di Pasifik Selatan Untuk
dijangkau dan bergandengan tangan di dalam Tuhan satu sama lain, dan orang-orang
percaya di seluruh belahan dunia untuk menjangkau dan mengubah Kelompok yang
tersisa dengan Kerajaan Allah
www.ethne.net

Tidak ada komentar: